Aug 4, 2008

Heikki Kovalainen pertama kali podium teratas di GP Hungarian

Setelah sekian lama, setahun lebih Heikki Kovalainen akhirnya merasakan manisnya jadi juara. Ia berhasil naik podium teratas di Sircuit Hungaroring, Budapest GP Hungaria. Kemenangan Heikki tidak terlepas dari masalah mesin yang menimpa tunggangan Ferrari Massa. Begitu juga dengan Hamilton yang menjadi poleman mengalami masalah dengan ban McLarennya. Beruntung buat rekan setimnya itu, Hamilton masih bisa finish di urutan ke-5.

Rekan setim Massa, Raikkonen finish di urutan ke-3. Sementara tempat kedua diisi oleh pembalap Toyota Timmo Glock. Bagi Timo hasil ini adalah hasil terbaik mantan juara F2 ini semenjak bergabung ke F1.

Pimpinan klasemen pembalap sementara masih dipegang oleh Hamilton dengan poin 62. Sementara tempat kedua dimiliki oleh Raikkonen setelah 57. Massa yang gagal finish masih tetap dengan 54 poin. Sementara klasemen konstruktor sementara masih dipegang tim Ferarri dengan 111 poin, unggul 11 poin terhadap McLaren yang berada diurutan kedua.

Berikut hasil lengkap GP Hungarian




PosDriverTeamLapsTime/RetiredPts
1Heikki KovalainenMcLaren-Mercedes 701:37:27.06710
2Timo GlockToyota 70+11.0 secs8
3Kimi RäikkönenFerrari 70+16.8 secs6
4Fernando Alonso Renault 70+21.6 secs5
5Lewis HamiltonMcLaren-Mercedes 70+23.0 secs4
6Nelsinho PiquetRenault 70+32.2 secs3
7Jarno TrulliToyota70+36.4 secs2
8Robert KubicaBMW Sauber70+48.3 secs1
9Mark WebberRed Bull-Renault70+58.8 secs
10Nick HeidfeldBMW Sauber70+67.7 secs
11David CoulthardRed Bull-Renault70+70.4 secs
12Jenson ButtonHonda69+1 Lap
13Kazuki NakajimaWilliams-Toyota69+1 Lap
14Nico RosbergWilliams-Toyota69+1 Lap
15Giancarlo FisichellaForce India-Ferrari69+1 Lap
16Rubens BarrichelloHonda68+2 Laps
17Felipe Massa Ferrari 67Engine
18Sebastien BourdaisSTR-Ferrari67+3 Laps
RetAdrian SutilForce India-Ferrari62Brakes
RetSebastian VettelSTR-Ferrari22Overheating


Share and Bookmark:

0 comments: